[buku interior] "New Indonesian Kitchen" karangan Imelda Akmal

Review dan pustaka buku
Buku "New Indonesian Kitchen" karya Imelda Akmal merupakan coffee table book yang menawarkan galeri berbagai desain interior dapur modern yang bernuansa Indonesia. Keseriusan dan ketelatenan Imelda Akmal dalam menuliskan buku yang sangat berkualitas ini ditunjang oleh foto-foto Sonny Sandjaya, fotografer yang kawakan.

Apabila Anda ingin menemukan berbagai inspirasi untuk dapur untuk kalangan high end, tanpa meninggalkan kesan 'Indonesia' yang kuat, buku ini akan menjadi inspirasi. Imelda Akmal menyebutkan peran dapur dalam kehidupan masyarakat Indonesia yang mulai bergeser dari yang biasanya ditutupi atau tak terlihat, kepada yang menjadi bagian dari rumah yang tidak akan ragu diperlihatkan pada siapapun juga. Berbagai aspek turut menjembatani perubahan peran dapur, terutama adalah perubahan gaya hidup masa kini.




The book "New Indonesian Kitchen" by Imelda Akmal is a coffee table book that offers a gallery of modern kitchen interior design with nuance of Indonesia. Seriousness and diligence in writing Imelda Akmal created this very high quality book, supported by photographs by Sonny Sandjaya, a veteran photographer.

If you want to find inspirations for high end kitchen standards, without leaving the impression of 'Indonesia', this book will be an inspiration. Imelda Akmal mention the role of the kitchen in the life of Indonesian society that began to shift from the usually covered or not visible, to become a part of the house to be shown to anyone. The changes in today's lifestyle.







---
________________________________________________

by Probo Hindarto

© Copyright 2009 astudio Indonesia. All rights reserved.

Disclaimer:
Preview buku ini disediakan oleh Google Books. Tujuan display dalam blog ini adalah membantu penulis dan penerbit memasarkan bukunya. Astudio tidak men-scan ataupun membuat file derivatif dari buku yang bersangkutan.

[buku interior] "New Indonesian Kitchen" karangan Imelda Akmal Share on...

0 comments on [buku interior] "New Indonesian Kitchen" karangan Imelda Akmal :

Post a Comment and Don't Spam!